Resep: Ceker Pedas Mercon Kekinian

Kumpulan Resep Masakan INDONESIA

Ceker Pedas Mercon.

Ceker Pedas Mercon Cara membuatnya pun tidak susah, teman-teman dapat membuat Ceker Pedas Mercon hanya dengan menggunakan 11 bahan dan 9 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, bikin Ceker Pedas Mercon yuk!

Bahan Ceker Pedas Mercon

  1. Siapkan 5 buah ceker ayam dipotong jadi 2 bagian.
  2. Sediakan 8 buah cabai rawit.
  3. Gunakan 6 buah cabe merah keriting.
  4. Diperlukan 3 buah bawang merah.
  5. Diperlukan 1 buah bawang putih.
  6. Sediakan Daun bawang potong kecil secukupnya.
  7. Sediakan 1 buah tomat potong 4 bagian.
  8. Dibutuhkan Garam.
  9. Diperlukan Gula pasir/gula merah.
  10. Gunakan sesuai selera Kecap manis.
  11. Sediakan Blueband untuk menumis.

Cara memasak Ceker Pedas Mercon

  1. Haluskan bumbu (cabai rawit, cabai keriting, bawang merah, bawang putih) menggunakan blender atau diulek juga gapapa..
  2. Siapkan teflon untuk menumis bumbu halus dengan api sedang cenderung kecil saja..
  3. Tumis bumbu halus hingga harum (sehingga bumbu matang), tambahkan garam, gula sesuai selera. Koreksi rasa..
  4. Jika terlalu kering bisa ditambahkan ulang blueband nya..
  5. Jika rasa sudah pas bisa masukkan daun bawang dan tomat, tumis lagi hingga agak layu..
  6. Masukkan ceker (saya ambil ceker dr sop jadi sudah empuk cekernya). Tambahkan juga kuah sop secukupnya jika ada, jika tidak bisa ditambahkan air matang saja..
  7. Tambahkan kecap manis. Aduk hingga rata lalu tunggu hingga air menjadi semakin sedikit (meresap) ke cekernya..
  8. Jika sudah dirasa cukup (tidak terlalu kering) maka ceker pedas mercon sudah siap..
  9. Selamat Mencoba :)).